Arkhan Mohamed Syamil Sukses Meraih Medali perak Tingkat Nasional Bidang Bahasa Inggris Dalam Lomba National Science Olympiad 2022
Selamat dan sukses kepada Arkhan Mohamed Syamil (X MIPA 2) atas partisipasinya dalam meraih Medali Perak Bidang Bahasa Inggris Tingkat Nasional, yang diadakan oleh Olimpiade Sains Indonesia pada 20-23 Maret 2022
Humas MAN 13 Jakarta